Tim Hibah MBKM Desa Balerante Gelar FGD Peningkatan Kapasitas PKK Desa Balerante dalam Upaya Optimalisasi Program Gagah Bencana bersama BPBD Kabupaten Klaten
FKIP – Tim Hibah Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Desa Balerante Program Studi (Prodi) Pendidikan Geografi Fakultas Keguruan dan Pendidikan (FKIP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menggelar Focus Group Discussion (FGD) Peningkatan Kapasitas Ibu-ibu Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Desa Balerante dalam Memahami Risiko serta Evaluasi Mandiri Bencana Erupsi Guung Merapi sebagai upaya Optimalisasi Program Gagah Bencana bersama BPBD […]